Analisis waktu penampilan pertandingan pencak silat kategori jurus tunggal pada kejuaraan virtual tingkat pra-remaja & remaja

  • Yukta Terate Syura Universitas Negeri Malang
  • Kurniati Rahayuni
  • Taufik Taufik
Keywords: Pencak silat, jurus tunggal, durasi waktu

Abstract

Masalah: Pencak silat memiliki kategori yang dipertandingkan salah satunya adalah jurus tunggal yang memperagakan 14 jurus yang dibagi menjadi 7 jurus tangan kosong, 3 jurus golok dan 4 jurus toya yang di peragakan selama 3 menit dan belum ada referensi waktu yang efektif untuk peragaannya.

Tujuan: Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektifitas waktu yang tepat dalam penampilan jurus tunggal pada pra-remaja dan remaja. Kelebihan dan kekurangan peragaan dapat mempengaruhi nilai peserta dan juga berpengaruh terhadap performa atlet.

Metode: Penelitian ini menggunakan video visual di youtube dan mengambil 40 sampel yang terdiri dari beberapa atlet terbaik di kejuaraan seperti PORPROV, Kejuaraan Virtual Nasional, KEJURPROV Pelajar. Penelitian ini menggunakan analisis statistik deskriptif yaitu perhitungan mean, median, modus untuk mengetahui efektifitas gerakan guna mencapai ketepatan waktu 3 menit yang dicatat melalui excel.

Hasil: Penelitian ini memperoleh hasil tingkat pra-remaja memperagakan waktu rata-rata 2 menit 56 detik. Untuk tingkat remaja memperagakan waktu rata-rata 2 menit 59 detik. Perkiraan sistem energi yang ditemukan untuk jurus tunggal adalah anaerobic sebesar 77% dan aerobic sebesar 22%..

Kesimpulan: Maka dapat disimpulkan bahwa jenjang pra-remaja dan remaja harus diperhatikan dengan baik untuk ketepatan waktu, serta menyusun program latihan yang tepat. Hasil dan saran dari penelitian ini dapat digunakan sebagai referensi untuk mengidentifikasi energi dan membuat latihan yang terprogram sebagai acuan dalam memperagakan jurus jurus tunggal

Kata Kunci:  pencak silat, jurus tunggal, durasi waktu

Downloads

Download data is not yet available.

References

Gsetiawan, Imagery Training Model to Support the Punctuality of Single, Double and Team Category Pencak Silat
Gultom et al. - 2018. Influence of the Method Exercise _ P art Method , W hole Method and Flexibility _ _ t against Improvement _ Exercise _ C brother Oh sport P encak Silat _ category _ S eni single . _ Proceedings, National Seminar on Sports Education, State University of Medan, September, 442–447. ).
Huda, RMN (2022). Adult Single Art Time Analysis Sports Coaching Education . 40.
Iswana, B. (2018). Imagery Training Model as a Support for the Punctuality of Single Double and Team Pencak Silat Categories Indonesian Journal Of Educational Research and Review , 1 (2). https://doi.org/10.23887/ijerr.v1i2.15534
Lestari, DS (2014). The Influence of the Sectional Method on the Ability of the Three Arts of the Single Machete at K artika Elementary School . 13.
Mardius, A. (2021). VO2MAX and Agility as a Predictor of Physical Literacy in Involvement in Single Kick Skills Muara Sports Journal , 3 (2), 120–128. https://doi.org/10.52060/jmo.v3i2.611
Muhson, A. (2006). technique _ A analysis Quantitative * ) . 7.
IPSI National Conference. (2012). Rules for Pencak Silat Matches of the Indonesian Pencak Silat Association. Pencak Silat Competition Rules, 5–24.
Sari, M. (2018). Influence _ method _ Exercise _ P art Method , W hole Method and Flexibility _ _ t against Improvement _ Exercise _ C brother Oh sport P encak Silat _ category _ S eni single . _ Proceedings, National Seminar on Sports Education, State University of Medan, September, 442–447.
Purnomo, E. (2019). The Effectiveness of Pencak Silat Attack Techniques in the Regional Student Sports Week Championships (POPDA) throughout Pontianak City 11.
Rahayuni, K. (2014). Student Textbook of Sports Coaching Education Department FACULTY OF SPORTS SCIENCES, STATE UNIVERSITY OF MALANG OCTOBER 2014 . 102.
Subekti, N., Warthadi, AN, Mujahid, H., Abdullah, A., & Rayhan, DA (2021). Performance Analysis of Speed and Power of Elite Level Pencak Silat Athletes . 18 , 7.
SPORTS LAW (2022).
Published
2023-03-06
How to Cite
Syura, Y., Rahayuni, K., & Taufik, T. (2023). Analisis waktu penampilan pertandingan pencak silat kategori jurus tunggal pada kejuaraan virtual tingkat pra-remaja & remaja. Jurnal Patriot, 5(1), 46-55. https://doi.org/10.24036/patriot.v5i1.903

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.