Pengembangan Media Pembelajaran Aktivitas Kebugaran Jasmani Unsur Kelentukan Berbasis Multimedia Interaktif di Sekolah Menengah Pertama

  • Ari Wibowo Kurniawan Universitas Negeri Malang
  • Kawido Krisna Hadi Surya Universitas Negeri Malang
  • Rama Kurniawan Universitas Negeri Malang
Keywords: kebugaran jasmani, kelentukan, multimedia interaktif

Abstract

Kebugaran jasmani adalah salah satu dari sekian banyak materi yang ada dalam mata pelajaran pendidikan jasmani di sekolah. Dalam pelaksanaannya, proses pembelajaran kebugaran jasmani masih bersifat membosankan khususnya pada unsur kelentukan. Hal ini dapat membuat antusias peserta didik menurun sehingga proses pembelajaranan tidak dapat berjalan secara optimal. Terkait proses pembelajaran yang membosankan, maka diperlukan media yang dapat mengemas materi kebugaran jasmani unsur kelentukan secara menarik. Tujuan dari penelitian ini yaitu pengembangan media pembelajaran berbasis multimedia interaktif. Pengembangan ini mengadaptasi model pengembangan yang dikemukakan oleh Lee & Owen. Hasil dari pengembangan ini merupakan aplikasi autoplay media studio yang berisi materi kebugaran jasmani unsur kelentukan yang dapat digunakan oleh pendidik dan peserta didik guna mempermudah kegiatan belajar mengajar.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Dalle, J., Hadi, S., Baharuddin, & Hayati, N. (2017). The development of interactive multimedia learning pyramid and prism for junior high school using macromedia authorware. Turkish Online Journal of Educational Technology, 2017(Special Issue 2017), 714–721.
Fanny, A. M., & Suardiman, S. P. (2013). Pengembangan Multimedia Interaktif Untuk Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (Ips) Sekolah Dasar Kelas V. Jurnal Prima Edukasia, 1(1), 1. https://doi.org/10.21831/jpe.v1i1.2311
Hariyoko, Hariyanto, E., & Kurniawan, A. W. (2018). PENGEMBANGAN MEDIA AUDIO-VISUAL PENCAK SILAT SENI DENGAN MUSIK. Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia, 2(1), 99–107.
Haryanto, T. S. (2015). PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN PERMAINAN BOLAVOLI MENGGUNAKAN MEDIA INTERAKTIF DI SMP NEGERI 6. Pendidikan Jasmani, 25(1), 123–128.
Husdarta, J. S. (2011). Manajemen pendidikan jasmani. Alfabeta.
Husein, S., Herayanti, L., & Gunawan, G. (2017). Pengaruh Penggunaan Multimedia Interaktif Terhadap Penguasaan Konsep dan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa pada Materi Suhu dan Kalor. Jurnal Pendidikan Fisika Dan Teknologi, 1(3), 221. https://doi.org/10.29303/jpft.v1i3.262
Kurniawan, A. W. (2019). Multimedia-Based Learning Model for Gymnastics Skills. 2nd International Conference on Sports Sciences and Health 2018, 7(Icssh 2018), 33–36. https://doi.org/10.2991/icssh-18.2019.8
Lee, W., & Owen, D. L. (2004). Multimedia Based Instructional Design: Computer Based Training Web Based Training Distance Broadcast Training, Performance Based Solutions 2nd Ed. Pfeiffer.
Muhajir. (2014). Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan. Erlangga.
Murtiyono, T. (2016). Pengembangan Buku Saku Permainan Sepakbola Pada Siswa di SD Negeri II Temanggung I Kabupaten Temanggung Jawatengah. Jurnal Pengembangan Buku Saku Tahun 2016, 1.
Muthulakshmi, P., & Veliappan, A. (2016). EFFECTIVENESS OF AN INTERACTIVE MULTIMEDIA LEARNING PACKAGE IN DEVELOPING ATTITUDE TOWARDS MATHEMATICS. I-Manager’s Journal on School Educational Technology, 11(3), 40–47.
Setianto, W. R., Widijoto, H., & Sulistyorini, S. (2017). Pengembangan Latihan Taekwondo Dengan Media Audio-Visual Untuk Ekstrakurikuler Taekwondo Di Sma Kabupaten Tulungagung. Gelanggang Pendidikan Jasmani Indonesia, 1(1), 30. https://doi.org/10.17977/um040v1i1p30-39
Siregar, Y. (2010). Peranan Kebugaran Jasmani Dalam Meingkatkan Kinerja. In Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (Vol. 16, Issue 60, pp. 77–83).
Sunaengsih, C. (2016). Pengaruh media pembelajaran terhadap mutu pembelajaran pada sekolah dasar terakreditasi A. Jurnal Mimbar Sekolah Dasar, 3(2), 183–190. https://doi.org/10.17509/mimbar-sd.v3i2.4259
Titting, F. (2016). Pengembangan Multimedia Pembelajaran Senam Lantai Berbasis Android Pada Pendidikan Jasmani Olahraga Dan Kesehatan Di SMA. Journal of Physical Education and Sports, 5(2), 120–126. https://doi.org/10.15640/jpesm
Utama, A. B. (2011). Pembentukan Karakter Anak Melalui Aktivitas BermainDalam Pendidikan Jasmani. Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia, 8(1), 1–9.
Published
2022-03-01
How to Cite
Kurniawan, A., Surya, K., & Kurniawan, R. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Aktivitas Kebugaran Jasmani Unsur Kelentukan Berbasis Multimedia Interaktif di Sekolah Menengah Pertama. Jurnal Patriot, 4(1), 25-35. https://doi.org/10.24036/patriot.v4i1.831

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.