PENGARUH METODE LATIHAN SIRKUIT TERHADAP KEMAMPUAN OPEN SMASH ATLET BOLAVOLI KLUB GUNTUR 1000 KOTA PADANG
PENGARUH METODE LATIHAN SIRKUIT TERHADAP KEMAMPUAN OPEN SMASH ATLET BOLAVOLI KLUB GUNTUR 1000 KOTA PADANG
Abstract
ABSTRAK
Banyak metode yang digunakan dalam latihan seperti metode latihan sirkuit. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat pengaruh metode latihan sirkuit terhadap peningkatan kemampuan open smashbolavoli Klub Guntur 1000 Kota Padang.Jenis penelitian ini adalah eksperimen semu (quasy experiment).Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Februari s.d Maret 2020 dilapangan klub Guntur 1000 Kota Padang. Seluruh pemain bolavoli klub Guntur 1000 kota Padang termasuk dalam populasi. Tekniktotal sampling dijadikan teknik dalam pengambilan sampel yang berjumlah 12 atlet.Instrument dalam penelitian ini tes kemampuan open smashbolavoli. Teknik analisis data menggunakan rumus statistik analisis uji t. Hasil penelitian ini adalah: terdapat pengaruh yang signifikan dari metode latihan sirkuit terhadap kemampuan open smashbolavoli Klub Guntur 1000 Kota Padang, hal ini dibuktikan dengan nilai thitung 3,54 sedangkan ttabel sebesar 1,79, dimana dari rata-rata 4,00 meningkat menjadi 5,75.
Kata kunci: Latihan Sirkuit; Kemampuan Open Smash Bolavoli
Downloads
References
Anggara, D., &Yudi, A. (2019).LatihanPliometrikBerpengaruhTerhadapKemampuan Smash AtletBolavoli.Jurnal Patriot, 1(3), 1331-1343.
Ananthakumar, K., &Rajasekhar, M. Effect of Jump Circuit Training and On Court Volleyball Conditioning On Explosive Power among Volleyball Players.
Argantos, A., & Z, M. (2017). HUBUNGAN DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI, KELENTUKAN, DAN KEKUATAN OTOT PERUT DENGAN HASIL LOMPAT JAUH GAYA MENGGANTUNG. Jurnal Performa Olahraga, 2(01), 42-54. https://doi.org/https://doi.org/10.24036/jpo62019
Arizal, Y., &Lesmana, H. (2019).PengaruhLatihan Plyometric terhadapKemampuan Smash Bolavoli.Jurnal Patriot, 1(3), 1124-1138.
Aulia, Y. &Hermanzoni (2018). PENGARUH BENTUK BENTUK LATIHAN SMASH TERHADAP KEMAMPUAN SMASH PADA ATLET BOLAVOLI M3C PESISIR SELATAN. Jurnal Performa Olahraga, 3(02), 139
Astuti, Y., &Mardius, A. (2018).The Effect of Circuit Training Methods, Circuit Series and Learning Motivation on Students’ Volleyball Basic Skill.
Eriyaldi, E., & -, M. (2019). PengaruhLatihan Plyometric MenggunakanMetode Circuit TerhadapKemampuan Smash AtletBolavoli.Jurnal Patriot, 1(3), 1160-1168
Hermanzoni. (2017). KONTRIBUSI MOTIVASI BERPRESTASI DAN IQ TERHADAP KETERAMPILAN BERMAIN ATLET BOLAVOLI PUTRI UNP. Jurnal Performa Olahraga, 2(02), 120-125.
Hidayat, R., & _, W. (2020).PengaruhMetodeLatihanPlyometricsterhadapKecepatanAtletSepakbola SMA N 4 Sumbar FA.Jurnal Performa Olahraga, 5(1), 48-53. https://doi.org/https://doi.org/10.24036/jpo139019
Kelemen, M. H., Stewart, K. J., Gillilan, R. E., Ewart, C. K., Valenti, S. A., Manley, J. D., &Kelemen, M. D. (1986). Circuit weight training in cardiac patients.Journal of the American College of Cardiology, 7(1), 38-42.
Lubis, R., & -, W. (2020). PengaruhRangkaianLatihanterhadapKemampuan Passing Bawahdan Passing AtasAtletBolavoliPuteraThe Legend. Jurnal Patriot, 2(2), 477-489. https://doi.org/https://doi.org/10.24036/patriot.v2i1.626
Mardela, R., &Syukri, A. (2016). HUBUNGAN DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI DAN KOORDINASI MATA-TANGAN DENGAN KEMAMPUAN JUMP SERVICE ATLET BOLAVOLI PUTRA TIM UNIVERSITAS NEGERI PADANG. Jurnal Performa Olahraga, 1(01), 28-47. https://doi.org/https://doi.org/10.24036/jpo74019
MulyaLesmana, I., & Sin, T. (2019).HubunganEmosional Dan Koordinasi Mata-TanganTerhadapKemampuan Passing AtasBolavoli. Jurnal Patriot, 1(2), 810-819. https://doi.org/https://doi.org/10.24036/patriot.v1i2.382
Nasuha, M. (2014).PENGARUH LATIHAN SPIKE MENGGUNAKAN TARGET TERHADAP HASIL AKURASI SPIKE PADA CABANG OLAHRAGA BOLA VOLI. UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA.
Pari, M. (2019).Effect of six weeks of varied circuit training frequencies on speed and explosive power among volleyball players.
Risman, I., &Fardi, A. (2019). The Effect of Interval Squat Thrust Training and Circuit
Training Against Swimming Speed of 50 Meters Breastsroke. Jurnal Performa Olahraga, 4(02), 118-128. https://doi.org/https://doi.org/10.24036/jpo107019
Sadrizal.,&Ridwan, M. (2018). PengaruhMetodeLatihan Circuit Training TerhadapPeningkatanKemampuanLari 100 Meter Atletik.Jurnal Patriot, 292-298
Saputra.,&Yudi, A. (2019). Effects of Plyometric Exercise on the Accuracy of Smash of Volleyball Players.Jurnal Patriot, 1(2), 366-377
Syafruddin, syafruddin. (2019). Contribution of Leg Muscle Power Explosion and Eye-Hand Coordination Against the Smash Ability of the State High School Volleyball Athlete 1 Linggo Sari Baganti. Jurnal Performa Olahraga, 4(01), 40-53.
Wati, Widya, &Ridwan, M. (2019). Circuit Training Method Influences the Service Ability of Volleyball. Jurnal Patriot, 1(3), 1114-1123.
Wismiarti.,&Hermanzoni. (2020). PENGARUH KEKUATAN OTOT LENGAN DAN DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI TERHADAP KEMAMPUAN SMASH BOLAVOLI.Jurnal Patriot, 2(2), 654-668
Yunus, M. 1992.Olahraga PilihanBolavoli.Jakarta: DepartemenPendidikandanKebudayaan.