Perbedaan Efektivitas Akurasi Shooting Menggunakan Kaki Bahagian Dalam Dengan Kura-Kura Kaki Bahagian Atas Atlet Sepak Bola Bintang Salju Kec. Matur Kab. Agam

  • Haviz Sunarta Universitas Negeri Padang
  • Hendri Irawadi Universitas Negeri Padang

Abstract

: Masalah penelitian ini adalah masih belum akuratnya shooting atlet sepakbola  PS. Bintang Salju Kecamatan Matur Kabupaten Agam, yang diduga karena atlet belum menguasai teknik shooting. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan akurasi shooting menggunakan kaki bagian dalam dengan kura-kura kaki bagian atas atlet sepakbola Bintang Salju Kecamatan Matur Kabbupaten Agam. Jenis penelitian yang digunakan adalah expost facto. Populasi dalam penelitian ini adalah atlet sepakbola PS. Bintang Salju Kecamatan Matur Kabupaten Agam berjumlah 30 orang. Penarikan sampel menggunakan teknik total sampling yaitu  semua populasi dijadikan sample penelitian, sehingga sampel berjumlah 30 orang. Instrument yang  digunakan adalah tes “sepak sasaran” untuk mengukur akurasi shooting. Data dianalisis dengan statistik komparatif  menggunakan uji beda mean (t-test) yang diolah melalui proses komputerisasi dengan program SPSS . Hasil penelitian diperoleh mean differences sebesar 0.767. Thit = 2.316 > ttab 2.045, dengan df = 29, P =0.048 menyatakan terdapat perbedaan signifikan akurasi shooting menggunakan kaki bagian dalam dengan kura-kura kaki bagian atas.  

Downloads

Download data is not yet available.

References

Cooper, Wiel. (1985) Sepakbola, Program Pembinaan Pemain Ideal. PT Gramedia, Jakarta.

Darwis, Ratinus .1999. Sepakbola. Padang: FIK UNP

Depdikbud, (1984).Paket Penelitian Kesegaran Jasmani dan Kesehatan Rekreasi. Dipusdiklat Olahraga Pelajar. Jakarta

Depdikbud, (1991/1992).Olahraga Pilihan Sepakbola. Jakarta: DEPDIKNAS

Djzed, Zulfar dkk, (1983).Buku Pembelajaran Sepakbola. FPOK IKIP Padang.

Lucbacher, Joseph. (2001). Sepakbola: Langkah-langkah Menuju Sukses. Jakarta: PT Raja Grapindo Persada

Soekarman, R (1987). Dasar Olahraga Untuk Pembina, Pelatih, dan Atlet. Jakarta. Inti Ida Ayu Press

Tohidin, Didin. (2005). Maksimalisasi Kekuatan Otot Dan Kelicahan Tungkai Atlet Sepakbola dengan Model Latihan Lateral Bound dan Model Latihan Hexagon pada Mahasisa Universitas Negeri Padang. Bandung: Universitas Pajajaran

UU RI NO.3 Tahun 2005.Sistem Keolahragaan Nasional. Jakarta: Sinar Grafika

Yanofri, Rifki.2008. Hubungan Kecepatan dan Kelincahan terhadap Dribbling Pemain Sepakbola Persatuan Sepakbola Tabing dan sekitarnya. Padang: FIK UNP

https://m.belajarbahasa.id/artikel/dokumen/348-perbedaan-arti-dan-penggunaan-shot-dan-shoot-2017-05-08-04-12

https://www.babla.co.id/bahasa-inggris-bahasa-indonesia/shooting

https://kamusbahasainggris.id/arti-kata/shooting/
Published
2020-06-20
How to Cite
Sunarta, H., & Irawadi, H. (2020). Perbedaan Efektivitas Akurasi Shooting Menggunakan Kaki Bahagian Dalam Dengan Kura-Kura Kaki Bahagian Atas Atlet Sepak Bola Bintang Salju Kec. Matur Kab. Agam. Jurnal Patriot, 2(1), 257-265. https://doi.org/10.24036/patriot.v2i1.598

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.