Latihan Bola Gantung Berpengaruh Terhadap Kemampuan Servis Sepaktakraw

  • Saputra Mahandra Padang State University
  • M Ridwan

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh latihan servis bola gantung terhadap kemampuan servis sepaktakraw pada atlet club PST Mleng’s Siulak Kabupaten Kerinci.  Jenis penelitian ini adalah eksperimen semu. Pada penelitian ini yang menjadi populasi adalah keseluruhan atlet yang mengikuti latihan sepaktakraw Club PST Mleng’s Siulak Kabupaten Kerinci yaitu sebanyak 10 orang atlet putra. Mengingat jumlah populasi relatif kecil, maka seluruh populasi dijadikan sampel sebanyak 10 orang, teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu dengan memakai teknik sampel jenuh. Instrument yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes servis sepaktakraw dan teknik analisis data yaitu dengan uji t. Berdasarkan analisis data dalam penelitian ini menggunakan uji t-test. Hasil pengolahan data dalam penelitian ini adalah thitung (16,22) > ttabel (1,83) dan terdapat peningkatan hasil kemampuan antara tes awal dengan tes akhir, berarti latihan servis bola gantung memberikan pengaruh yang signifikan terhadap peningkatan kemampuan servis, artinya penerapan latihan servis bola gantung memberikan pengaruh untuk meningkatkan kemampuan servis.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2019-12-19
How to Cite
Mahandra, S., & Ridwan, M. (2019). Latihan Bola Gantung Berpengaruh Terhadap Kemampuan Servis Sepaktakraw. Jurnal Patriot, 1(2), 851-858. https://doi.org/10.24036/patriot.v1i2.412

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.